Grand Opening Literasi SMP ICBS

Kegiatan Grand Opening Literasi dengan  Tema “Menggambar, Tulisan, Berkesan” telah terselenggara dengan baik dengan pemateri Ustadz Alib Isa (Hand Lettering Artist). Kegiatan dilaksanakan dengan pemaparan materi hand lettering dasar kemudian anak-anak berkarya membuat hand lettering pada papan talenan yang sangat menarik, murid dengan karya terbaik diberikan apresiasi agar memotivasi ananda menjadi lebih semangat dalam berkarya selanjutnya.

 

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *